Skip to main content

Posts

Showing posts from March, 2018

Review : Ready Player One

Ready Player One Directed : Steven Spielberg Starring :Tye Sheriden, Olivia Cooke, Simon Pegg, Mark Rylance Production : Amblin Entertaiment,Village Roadshow Pictures, Warner Bros Pictures Duration : 140Minutes   Sudah banyak reviewer muncul di timeline fb saya dalam satu hari penayangannya beragam nilai positif ditujukan pada film ini, tak heran banyak komentar yang membuat nostalgia dekade 1980-2000an apalagi bagi mereka yang lahir tahun 70an merasakan game dan film yang sangat fenomenal. Penghormatan ala Steven Spielberg buat para gamers sangatlah tepat. Bercerita anak muda selalu mencari idola dalam hidupnya gambaran karakter Wade aka Parvizal (Tye Sheridan) jiwa rebel hidup di tengah kehancuran sosial,kemiskinan pada tahun 2045 namun hanya satu hiburannya bermain game Virtual Reality di OASIS kreasi James Halliday (Mark Rylance) dimana pemainan tersbut dapat dikerjakan bersama-sama (Multiplayer). Berpartner dengan Samantha aka Artemis (Olivia Cooke) , dia haru

Review : The Hurricane Heist

The Hurricane Heist Directed : Rob Cohen  Starring : Ryan Kwanten, Toby Kebbel, Maggie Grace, Ralph ineson Production: Foresight Pictures Runtime : 103 Minutes   Film ini bukanlah masterpiece sutradara Rob Cohen yang telah banyak membuat film penuh aksi, dimana kita pernah melihat sebelumnya. Ramuan Cohen dalam film ini setara film Twister plus aksi perampokan uang US$ 600 Milyard saar badai besar Tammy menerjang Departemen Keuangan di Alabama,. Aksi heroik kedua adik kakak membantu salah satu agen mengungkap pelaku kejahatan tersebut. Breeze (Ryan Kwanten ) dan Will (Toby Kebbel) pernah mengalami pengalaman yang sangat pahit sang ayah tiada ketika badai besar menerjang kotanya. Will sangat dihantu rasa bersalah  namun Breeze sudah tidak peduli dengan masa lalu. Kejadian penyerangan system oleh Hacker membuat kondisi makin kacau  di tambah perampokan oleh pihak orang dalam gedung yang ingin uang tersebut bukan dihancurkan tapi menjadi kesempatan yang terbaik dalam kehid

Review : Pacific Rim Uprising

Pacific Rim Uprising  Directed : Steven S. DeKnight Starring : John Begoya, Scott Eastwood, Chalie Day , Jing Tian , Cailee Spaeny Production : Legendary Pictures, Universal Pictures Runtime : 1h 50m Sudah sewajarnya jika film ini masuk Cinematic Universe sendiri dan bagian dari Monsterverse karena sudah membuat image bagi pengemarnya,namun jika penulisan skrip dan directing kurang bagus maka penonton akan meninggalkan begitu saja. Tak mudah membuat film yang kuat dalam benak penonton, semua aspek harus selaras dan menghasilkan film yang bermutu. Inilah yang diharapkan dari sequel film Pacific Rim (2013) garapan sutradara Guilermo De Torro , film yang ditunggu tahun ini Pacific Rim Uprising 2018 hadir kembali lebih banyak monster dan robot berperang. Setelah 10 tahun perang melawan Kaiju, dunia mulai berbenah memperbaiki kerusakan-kerusakan akibat perang monster.  PPDC ( Pan Pasific Defence Corps ) mempersiapkan robot-robot lebih besar untuk menghadapi serangan beri

Review : Please Stand By ( Personal )

Please Stand By  Directing : Ben Lewin Starring : Dakota Fanning , Toni Collete, Alice eve Production : Magnolia Pictures Runtime : 93 Minutes Dakota Fanning (Wendy)  berperan sebagai gadis Asperger Syndrome tapi mempunyai kemampuan menulis dia sangat menyukai film StarTrek - Captain Spock idolanya sehingga dia mampu membuat  cerita yang berhubungan dengan StarTrek. Kehidupan rutinitas membuat Wendy ingin sekali menikmati kegiatan lain apalagi kakaknya datang untuk menghibur dia. Setiap kali Wendy menonton film kesayangannya di tv matanya tertuju pada sebuah iklan lomba membuat naskah yang akan menjadi episode 100 Star Trek, dengan hadiah begitu besar Wendy ingin ikut dan membuktikan bahwa ia mampu mandiri tanpa bantuan orang lain. Keinginannya begitu besar hingga dia harus pergi ke Los Angeles - Paramount Studio untuk menyerah skrip naskah tersebut dan berharap dia menang. Kepergian Wendy ke LA membuat sontak pembimbing dan kakaknya kuatir akan keberadaannya, kegigihan

Review : The Princess & The Matchmaker

The Princess & The Matchmaker Directed : Hong Chang-Pyo Starring : Lee Sung Gi, Shim Eun Kyung, Yeon Woo Jin , Cho Minho Production : CJ Entertaiment  Runtime : 110 Minutes Siapa yang tak ingin terlahir menjadi putri seorang raja pastinya akan menduduki tahta kerajaan kelak saat Raja telah tiada namun apa yang terjadi jika si putri raja justru membawa sial bagi kerajaan dan bangsa sendiri. Bencana kemarau panjang mengakibatkan masalah yang besar bagi bangsanya, satu-satunya jalan hanya menikahkan putri dengan pria yang sesuai ramalan ahli astronomi kerajaan SEO Doyoon (LEE Sung Gi ), berdasarkan tanggal lahir dan unsur 4 penjuru bumi  Putri sial ini Songhwa (SHIM Eun Kyung ) menolak menikah dengan orang yang tak dikenal apalagi berdasarkan ramalan belaka,dia harus memutuskan kembali ke Kerajaan dengan keputusan finalnya. Songhwa diam-diam  keluar dari kerajaan menyamar sebagai pembantu kerajaan mencari kelima pria yang sudah lulus proses seleksi. Merubah tanggal lahi

Review : The Strangers: Prey at Night

Strangers : Prey at Night  Directed : Johannes Roberts Starring : Bailee Madison, Christina Hendriks , Martin Henderson Production : Bloom, Rogue , Interpid Pictures Runtime : 85 Minutes Perjalanan sebuah keluarga bukan menjadi hal yang menyenangkan justru malah sebaliknya menjadi mimpi buruk seumur hidupnya. Berdasarkan kejadian nyata tahun 80an di adaptasi kembali sekuel dari film pertama Strangers (2008), Kinsey ( Bailee Madison ) dipaksa orangtuanya untuk masuk sekolah asrama, dia sebenarnya tidak begitu suka dan sikap benci terhadap orangtuanya pun menjadi-jadi saat berada di sebuah mobil Trailer milik kakeknya berada di Danau Galtin. Sebagai orangtua ingin yang terbaik, tapi Kinsey tidak terima bahkan kakaknya Luke ( Lewis Pulman  ) diminta untuk membujuk Kinsey namun apa yang terjadi justru melihat tubuh kakeknya sudah tidak bernyawa lagi, karena ketakutan mereka meminta orangtuanya untuk mencari pertolongan namun hal itu sia-sia karena ketiga pembunuh Dolface,

Review : Winchester 2018

Winchester  Directed : The Spiereg Brother Starring : Hellen Mirren, Jason Clarke Production: Liongate , CBS Films Runtime : 99 Minutes Berdasarkan kejadian nyata tahun 1906 tentang mansion berhantu milik penemu senjata legendaris Winchester, setelah suami meninggal Sarah Winchester ( Hellen Mirren )   sebagai pemegang tertinggi perusahaan tersebut. Namun dikarenakan mengalami kejiwaan yang membuat resah para dewan direksi maka dicarilah dokter yang mampu mengatasi masalah kejiwaan Sarah. Dr Eric Price ( Jason Clarke ) ditugaskan mengevaluasi keadaan Sarah beberapa waktu sebelum keputusan dewan direksi menganti kedudukannya. Saat berada di Mansion Eric seringkali mengalami ganguan penglihatan dimalam hari,menurt dia ketakutan itu hanya masalah di otaknya bahkan akibat minum keras yang seringkali dia bawa. Sarah merasa dirinya ada yang selalu mengganggu namun Eric tak percaya hingga dia melihat secara langsung bagaimana Sarah bisa kesurupan untuk membangun beberapa kamar atas sur

Press Release : WESTWORLD Season 2 tayang segera

JAKARTA, 9 Maret 2018 – Drama serial peraih Emmy ® WESTWORLD kembali dengan sepuluh episode di season kedua bersamaan dengan A.S. pada Senin, 23 April jam 8.00 WIB eksklusif di HBO dengan penayangan ulang primetime jam 21.00 WIB di HBO. Tonton episodenya di HBO On Demand. Tonton sepuluh episode dari season pertama serial WESTWORLD yang mendapat pengakuan dari para kritikus, kapanpun di HBO On Demand. Season pertama juga akan tayang setiap Sabtu malam HBO mulai 24 Maret sampai 21 April. Tayang perdana di HBO pada 2016 dan menjadi serial anyar HBO yang paling banyak ditonton, WESTWORLD merupakan perjalanan kelam tentang sebuah awal dari kesadaran buatan dan evolusi dari kejahatan. Pemain dari season pertama antara lain Anthony Hopkins, Evan Rachel Wood, Thandie Newton, Ed Harris, Jeffrey Wright, James Marsden, Tessa Thompson, Sidse Babett Knudsen, Jimmi Simpson, Rodrigo Santoro, Shannon Woodward, Ingrid Bolsø Berdal, Ben Barnes, Simon Quarterman, Angela Sarafy

Review : Golden Slumber ( Korea Movie )

GOLDEN SLUMBER Directed : No Dong Seok Starring : GANG Dong Won, Yoon Kse Yang, KIM Eui Sung, KIM Dae-myeung, HAN Hyo-joo, KIM Sung-kyun Production : CJ Entertaiment Runtime : 108 Minutes Sebagai warga teladan atas  jasanya menolong seseorang dari usaha perampokan disebuah mall,sejak itu Gun Woo ( GANG Dong Won )  menjalani kehidupan seperi biasa bekerja sebagai kurir. Suatu saat tak sengaja bertemu salah satu temannya Moo Yeol (Yoon Kse Yang) namun pertemuan tersebut justru malah yang terakhir ketika ada sebuah kejadian peledakan mobil calon presiden Korea Selatan. Tak disangka paket berisi Bom di pegang oleh Gun woo, tak lama di rebut oleh Moo Yeol dan memberikan petunjuk untuk mencari siapakan dalang sebenarnya kasus ini. Tidak hanya diburu oleh Polisi setempat, dia juga diburu oleh partai yang mendalangi pembunuhan tersebut. Tak ada cara lain selain kabur dan mencari petunjuk hingga bertemu dengan seseorang  Mr Min ( KIM Eui Sung ) salah satu teman baik Moo Yeol. U

Press Release : The 90th Annual Academy Awards 2018

Acara tahunan yang ditunggu oleh jutaan moviegoers di seluruh dunia bahkan menyita waktu kurang lebih 4 jam menonton pergelatan acara yang sangat spektakuler baik secara teknologi,musik serta tata cahaya yang memukau. Berlokasi di Dolby Theatre-Hollywood, California-USA tadi pagi di hari minggu tanggal 5 Maret ( Indonesia tanggal 6 Maret 2018 ) . Acara ini juga merupakan kesempatan para pembuat film untuk tetap berkarya dimanapun mereka berada. Academy Award atau disebut OSCAR ke-90 ini benar-benar banyak saingan dimana sebelumnya masuk nominasi di ajang BAFTA, Screen Guilt Actor atau Golden Globe sebuah saingan yang seringkali membuat penonton terkejut apa yang mereka jagokan belum tentun menang di acara ini. Sebagai penyelengara adalah AMPAS ( Academy Motion Picture Arts and Science ) dipandu oleh Jimmy Kimmel seorang komedian yang telah dua kali menjadi host tersebut. Hal yang menarik dari setiap acara Oscar adalah bagaimana pengiat industri film mendepankan kerja keras siapa

Review ; DEATH WISH

DEATH WISH Directed : Eli Roth Starring : Bruce Willis, Camelia Morrone Vincent D' Onofrio Production : MGM Pictures , Annapurna Pictures Runtime :107 Minutes Remake film tahun 70an dengan judul yang sama Death Wish ,waktu itu diperankan oleh Charles Bronson . Nah bagi orang tua kita sudah paham betul aksi Charles Bronson bagiamana namanya terkenal aksinya hinga dibuat sampai 5 seri dari tahun 1974 hingga tahun 1994 di sebuah film. Tahun 2018 Death Wish dibuat kembali dengan kisah yang mirip hanya nama karakter dirubah. Plot utamanya seorang Dokter Bedah tanpa mampu menyelematkan istrinya saat menjadi korban perampokan dan anaknya sendiri koma hingga berapa waktu. sebagai orang yang taat hukum dia berusaha menunggu investigasi Polisi namun di tengah situasi yang mendesak dia membunuh perampok. Kisahnya tersebar hingga dia menemukan perampok sebenarnya atas kematian istri dan anak perempuanya. Bruce Willis ( Dr Kersey )  back on track, inilah yang dinantikan